About Me


N O P E R I Y A D I     N A Z I F

Welcome To My Blog

Ada pepatah yang mengatakan "Tak Kenal Maka Tak Sayang"
Sebelumnya Saya mau memperkenalkan diri saya terlebih dahulu.
Perkenalkan Nama saya Noperiyadi Nazif.
Saya seorang Mahasiswa Di Sebuah Perguruan Tinggi yaitu Universitas Sriwijaya (Extention).
Saya teregistrasi dengan Nomor Induk Mahasiswa (NIM) 03091401049 di Fakultas Teknik Sipil  Universitas Sriwijaya Extention.

Saya Lahir pada 07 November 1990

Saya merupakan Anak Dari Nazif Nawawi dan Jumiati Abdullah.
Saya mempunyai saudara (Kakak Laki-Laki) Andi Wiyanda , (Kakak Perempuan) Erisa Nazif , (Adik Laki-Laki) Rahmat Sianturi , dan (Adik Laki-Laki) Pajri.

Blog ini Saya buat sebagai bentuk untuk menyalurkan apresiasi yang ingin saya sampai kan dan berbagi pengetahuan kepada Anda semua.



Riwayat Pendidikan Saya :
**TK.Muhammadiyah      Lubuklinggau
**SD Negeri 1                Lubuklinggau tamatan tahun 2003
**SMP Xaverius              Lubuklinggau tamatan tahun 2006
**SMA Negeri 1              Lubuklinggau tamatan tahun 2009
**Sekarang sedang menyelesaikan Pendidikan strata S-1 pada sebuah Perguruan Tinggi (Extention) di  kota Palembang dengan jurusan Civil Engineering.


Mungkin Cukup Perkenalan Saya.


Bila ada kata-kata yang kurang berkenan di hati Anda,Saya Mohon Maaf.
Mohon Saran dan Kritikan dari Anda yang mendukung agar Blog ini bisa menjadi lebih baik lagi.
Terima Kasih untuk Perhatiannya.
Selamat Bergabung dalam Blog Saya,semoga isi dalam Blog Saya ini bermanfat untuk Anda Semua.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar